Arsip Tag: kafe kardus

Kafe Dengan Bahan Kardus

Bagi anda yang sedang mencari tempat-tempat instagramable, anda bisa
mencoba untuk berwisata ke Kota bandung, di kota bandung terdapat
sebuah kafe unik yang terbuat dari kardus, kafe ini terletak di taman
kardus.

Lokasi kafe kardus ini di jalan Sersan Bajuri no. 102, Bandung, Sekarang
kafe ini sedang hits dan banyak di kunjungi orang, karena desinnya ini
benar-benar unik, hal ini menjadi daya tarik pengunjung terutama para
instagramable.

Interior kafe ini di desain menggunakan kardus, selain itu peralatan
seperti meja dan kursinya juga di desain menggunakan kardus.

Ahmad yang merupakan staff yang bekerja di kafe tersebut mengatakan
kalau ide tersebut adalah dari owner pemilik kafe tersebut, beliau
berkonsep membangun kafe dengan menggunakan desain dengan bahan
kardus, karena kalau kafe yang menggunakan bahan seperti keramik, kayu
sudah banyak kita temui dimana- mana, maka dari itu owner mendesain
nya dengan menggunakan kardus agar nampak unik dan berbeda dari
yang lainnya.

Sebelumnya muncul ide mendesain kafe dengan menggunakan kardus ini
muncul dari ide seoarang mahasiswa lulusan dari Universitas Mranatha
yang bernama Nidiya, dia adalah seorang belajar di bidang desain interior.
Ternyata ide tersebut di gunakan dan di buat di taman kardus tersebut.

Kardus yang di pakai untuk mendesain kafe tersebut adalah kardus
degnan kualitas wahid, kardus ini merupakan bahan utama interior di kafe
kardus.

Jadi bagi anda yang bingun mau liburan kemana, cobalah berkunjung
Bandung dan kunjungi kafe kardus ini, rasakan sensasi yang berbeda dari
kafe-kafe lainnya.